Jumpa lagi bersama gue, Kali ini gue akan memposting Ke 6 tentang Pengertian dan Fungsi dari Router, Mail, Web, DNS Proxy Server dan Lain-lain.
1. Router
router adalah sebuah alat yang mengirimkan paket data melalui
sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses
yang dikenal sebagai routing.
2. DNS Server
DNS Server adalah sebuah sistem yang berfungsi menterjemahkan alamat IP ke nama domain atau sebaliknya, dari nama
domain ke alamat IP.
3. FTP Server
FTP Server adalah suatu server yang menjalankan software
yang berfungsi untuk memberikan layanan tukar menukar file dimana server
tersebut selalu siap memberikan layanan FTP apabila mendapat permintaan
(request) dari FTP client.
4. WEB Server
WEB Server adalah sebuah software yang memberikan layanan
berbasis data dan b erfungsi menerima permintaan dari HTTP atau HTTPS
pada klien yang dikenal dan biasanya kita kenal dengan nama web browser
(Mozilla Firefox, Google Chrome) dan untuk mengirimkan kembali yang
hasilnya dalam bentuk beberapa halaman web dan pada umumnya akan
berbentuk dokumen HTML.
5. MAIL Server
MAIL Server adalah server yang memungkinkan pengguna
(user) untuk dapat mengirim dan menerima surat elektronik atau e-mail
satu sama lain dalam stu jaringan atau dengan internet. layanan ini
menggunakan arsitektur client-server, Artinya ada aplikasi client
mengakses server email.
6. DHCP
- Server
DHCP Server adalah server yang memungkinkan pengguna
(user) untuk dapat mengirim dan menerima surat elektronik atau e-mail
satu sama lain dalam stu jaringan atau dengan internet. layanan ini
menggunakan arsitektur client-server, Artinya ada aplikasi client
mengakses server email.
- Client
DHCP Client adalah Pengaturan protocol (ip address)
dilakukan di client, apakah mode static atau dynamic, dhcp client
meminta server untuk memberikan ip, sebelum client mendapatkan ip
dynamic, client terlebih dahulu merequest ke server yang ada pada
jaringan tersebut, dan server melakukan pemeriksaan terhadap client yang
meminta ip dynamic, jika sesuai dan diperbolehkan maka server baru
mengirimkan ip ke client.
7. Proxy Server
Proxy Server adalah sebuah komputer server atau program
komputer yang dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan
request terhadap content dari Internet atau intranet. Proxy Server
bertindak sebagai gateway terhadap dunia ini Internet untuk setiap
komputer klien.
8. IP
- Private
IP Private adalah IP yang biasanya digunakan dalam
jaringan yang tidak terhubung ke internet atau bisa juga terhubung ke
internet tapi melalui NAT. Analoginya IP private itu telepon lokal dalam
kantor/hotel yang bisa buat telepon-teleponan gratis dalam satu gedung.
Nah kalo ada orang yang mau telepon harus lewat operator dolo (NAT)
karena nomer telepon publicnya cuma satu (hunting).
9.Firewall
- Public
IP Public adalah IP yang bisa diakses langsung oleh
internet. Jika dianalogikan, IP Public itu telepon rumah atau nomer HP
yang bisa ditelepon langsung oleh semua orang. Alamat-alamat ini
ditetapkan oleh InterNIC dan terdiri dari beberapa buah network
identifier yang dijamin unik (tidak ada dua host yang menggunakan alamat
yang sama) jika jaringan tersebut telah terhubung ke Internet.
Firewall adalah perangkat yang digunakan untuk mengontrol
akses terhadap siapapun yang memiliki akses terhadap jaringan privat
dari pihak luar. Saat ini, pengertian firewall difahami sebagai sebuah
istilah generik yang merujuk pada fungsi firewall sebagai sistem
pengatur komunikasi antar dua jaringan yang berlainan.
10. Hotspot
10. Hotspot
Hotspot adalah area dimana seorang client dapat terhubung
dengan jaringan internet secara wireless (nirkabel/tanpa kabel) dari PC,
note book atau gadget seperti Handphone dalam jangkauan radius kurang
lebih beberapa ratus meteran atau tergantung dari kekuatan
frekuensi/signal.
13. Vlan
NAT adalah sebuah metode untuk menghubungkan lebih dari satu
komputer ke jaringan internet menggunakan satu IP Public. Dengan
demikian keterbatasan ketersediaan IP Address untuk pengguna komputer
dapat diatasi.
12. Wifi
WiFi adalah singkatan dari Wireless Fidelity (sering ditulis
dengan Wi-fi, WiFi, Wifi, wifi). WiFi adalah memiliki standar IEEE
802.11x, yaitu teknologi wireless atau nirkabel yang memiliki kemampuan
penyedia akses internet dengan bandwidth besar, hinggai 11 Mbps (pada
standar 802.11b).
13. Vlan
VLAN adalah sekelompok perangkat pada satu LAN atau lebih yang
dikonfigurasikan (menggunakan perangkat lunak pengelolaan) sehingga
dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke
jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat tersebut berada pada
sejumlah segmen LAN yang berbeda.
14. POE
14. POE
device yang dapat menyalurkan listrik melalui kabel Ethernet
atau kabel UTP/STP dengan adanya PoE maka access point dapat dinyalakan
tanpa perlu repot mengulur kabel listrik ke atas tower, dengan PoE akan
lebih hemat dan praktis dalam hal penggunaan dan Cost tentunya.
15. Kabel
- UTP
Kabel UTP (Unshielded Twisted Pair) merupakan salah satu
media transmisi yang paling banyak digunakan untuk membuat sebuah
jaringan yang berbasis lokal atau biasa disebut LAN (Local Area
Network). Sesuai namanya yaitu Unshielded Twisted Pair berarti kabel
pasangan yang berpilin atau terbelit tanpa pelindung. Fungsi dari
lilitan ini adalah sebagai eleminasi terhadap induksi dan kebocoran.
kabel jenis banyak digunakan untuk membuat sebuah jaringan selain
harganya yang tidah terlalu mahal, kabel ini juga mudah untuk
memotongnya karena hanya mempunyai satu kulit penyelubung. oleh karena
itu banyak orang yang menggunakan kabel jenis ini untuk membuat sebuah
jaringan.
- STP
Kabel STP (Shielded Twisted Pair) merupakan salah satu
media transmisi yang digunakan untuk membuat sebuah jaringan yang
berbasis lokal atau biasa disebut LAN (Local Area Network). Sesuai
namanya Shielded Twisted Pair berarti kabel pasangan berpilin atau
terbelit dengan pelindung. Hampir sama dengan kabel UTP tapi kabel STP
mempunyai selubung lagi yang menyelubungi ke 4 lilitan kabel di
dalamnya. Fungsi lilitan dan kulit penyelubung ini adalah sebagai
eleminasi terhadap induksi dan kebocoran.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar